by

Mudik Gratis 2022, Pemkab Sukoharjo Fasilitasi Kaum Boro Dua Bus

Akuntabel.id. SUKOHARJO – Dua unit armada bus disiapkan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sukoharjo bagi kaum boro di Jabodetabek. Program mudik gratis ini kembali digulirkan pemerintah setelah dua kali lebaran ditiadakan.

Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Sukoharjo, Toni Sri Buntoro, mengatakan, kuota peserta mudik gratis Lebaran ini dibatasi, yakni hanya 96 orang dengan masing-masing bus diisi oleh 48 penumpang.

“Ini khusus yang ber-KTP Sukoharjo, jadi mereka bisa mendaftar melalui paguyuban perantau tersebut,” katanya, Sabtu (16/4/2022).

Namun, untuk mudik gratis tahun ini tidak serta merta mereka bisa menikmati. Sebab terdapat beberapa persyaratan, diantaranya pemudik wajib menunjukkan bukti vaksin booster. Kendati demikian bagi yang baru mendapatkan dua dosis vaksin, perlu melampirkan hasil negatif pemeriksaan antigen.

Untuk teknisnya sendiri, pada tanggal 27 April dua bus tersebut sudah tiba di Jakarta dengan didampingi petugas. Kemudian tanggal 28 April dua unit armada diberangkatkan bersama ratusan bus lainnya oleh Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo. Pemberangkatan berlangsung di Musuem Purna Bhakti Pertiwi di kompleks Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Jakarta. Diperkirakan dua bus program mudik gratis tiba di Terminal Sukoharjo pada 29 April. Namun, kedatangan bus tergantung kondisi lalu lintas di jalur mudik.

 

Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

12 comments

  1. You actually make it seem so easy with your presentation but I in finding this topic to be really something that I believe I would by no means understand.
    It sort of feels too complicated and extremely huge for me.
    I am looking ahead for your next submit, I will try to get the grasp of it!

  2. This is very interesting, You’re a very skilled blogger.
    I’ve joined your feed and look forward to seeking
    more of your wonderful post. Also, I’ve shared your site
    in my social networks!

  3. Hello, Neat post. There’s a problem along with your site
    in internet explorer, could test this? IE still is the marketplace leader and a
    huge portion of people will pass over your great writing due to this
    problem.

  4. Wonderful blog! I found it while surfing around on Yahoo News.
    Do you have any tips on how to get listed in Yahoo News?
    I’ve been trying for a while but I never seem to get there!
    Appreciate it

  5. The potential for Mantle 3D to reduce the time and cost associated with tooling transitions could be
    a significant competitive advantage for manufacturers.

    It’s thrilling to think about the broader implications.

    The cost advantages of Mantle 3D technology are evident,
    particularly in terms of cutting material waste and production costs.

Berita Terbaru