by

Dari Obrolan Tongkrongan, Warga Laweyan Raup Untung Jutaan Hasil Budidaya Tikus

Akuntabel.id, SOLO – Hewan tikus kerap kali dianggap hama lantaran keberadaannya sangat mengganggu manusia. Selain itu juga dimusuhi para petani karena menjadi biangnya perusak tanaman. Ditambah, tikus juga bisa menyebarkan penyakit mematikan seperti Leptospirosis, yang merupakan penyakit yang disebabkan oleh urin tikus.

Namun, tikus juga bisa menghasilkan pundi-pundi rupiah bila dapat dimanfaatkan dengan baik. Seperti yang dilakukan di tempat budidaya tikus putih Famfarm di Kelurahan Purwosari, Kecamatan Laweyan, Kota Solo.

Menurut salah satu peternak tikus putih FamFarm, Yoga Adi Pamungkas (29), awalnya dia menekuni bisnis ini karena iseng.

“Kita sudah menjalankan bisnis ini selama tiga tahun,” katanya, Rabu (6/4/2022).

Bisnis budidaya tikus ini hanya diawali dari obrolan tongkrongan. Saat itu, Yoga dan temannya yang merupakan pecinta hewan reptil tengah membicarakan usaha yang bisa dikerjakan dengan modal kecil.

“Saya dulu tukang parkir. Saat ngobrol dengan teman saya, awalnya ada budidaya cacing, tapi kita kendala tempat. Sampai akhirnya, tikus pakan reptil teman saya beranak dan bisa di jual di Pasar Depok. Kita pelajari dan kemudian kita seriusi,” ucapnya.

Yoga menjalankan bisnis budidaya tikus putih ini bersama tiga orang temannya. Awalnya, mereka patungan Rp700 ribu per orang untuk modal bisnis.

“Kita budidaya tiga jenis tikus, yakni ASF (Tikus Afrika), RAT (Tikus Putih), dan Mencit (Mus Musculus),” ujarnya.

Penjualannya sendiri, satu ekor tikus dihargai tiga kali pakan. Untuk anakan tikus harganya mulai Rp2.500 per ekor, dan harga akan naik jika ukuran dan beratnya bertambah. Sementara untuk ukuran medium dan dewasa, harga mulai dari Rp4.500-15.000 per ekor.

“Untuk satu bulan, laba bersih kita bisa mencapai Rp8 juta,” tandasnya.

Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

18 comments

  1. What’s up to all, how is all, I think every one is getting more from this site, and
    your views are pleasant designed for new viewers.

  2. Hi, I do think this is an excellent site. I stumbledupon it
    😉 I am going to return once again since I bookmarked
    it. Money and freedom is the greatest way to change, may you be rich and continue
    to guide other people.

  3. Hmm it seems like your site ate my first comment (it was super long) so I guess I’ll
    just sum it up what I wrote and say, I’m thoroughly enjoying
    your blog. I as well am an aspiring blog writer but I’m
    still new to the whole thing. Do you have any tips and hints for newbie blog writers?
    I’d really appreciate it.

  4. I’m amazed, I must say. Rarely do I come across a blog
    that’s both equally educative and interesting, and let me tell you, you have hit the nail on the
    head. The issue is an issue that not enough folks are speaking intelligently about.
    Now i’m very happy that I stumbled across this during
    my search for something concerning this.

  5. Admiring the dedication you put into your website and detailed information you provide.
    It’s good to come across a blog every once in a while that isn’t the same unwanted rehashed material.

    Excellent read! I’ve bookmarked your site and I’m adding your RSS feeds
    to my Google account.

  6. Does your website have a contact page? I’m having a tough time locating
    it but, I’d like to shoot you an email. I’ve got some suggestions
    for your blog you might be interested in hearing. Either
    way, great site and I look forward to seeing it develop over time.

  7. Right here is the right site for everyone who would like to find out about this topic.

    You understand a whole lot its almost hard
    to argue with you (not that I actually will need to…HaHa).

    You definitely put a brand new spin on a topic that’s been discussed for years.
    Excellent stuff, just wonderful!

Berita Terbaru